Selasa, 18 Maret 2014

FLOWCHART FLOOD DETECTOR


FLOWCHART FLOOD DETECTOR
Cara Kerja Flood Detector :
1.       Mulai
2.      Inisialisasi : Untuk Mempersiapkan mikon 89S51 yang telah di program sensor ketinggian air, jika inisialisasi berhasil lanjut ke P2.3
3.      P2.3 : Jika P2.3 kebaca/menyentuh air maka led hijau aktif/menyala, jika tidak led hijau mati dan kembali ke inisialisasi
4.      P2.2 : Jika P2.2 kebaca/menyentuh air maka led kuning aktif/menyala, jika tidak led kuning mati/tidak aktif dan kembali ke P2.3
5.      P2.1 : Jika P2.1 kebaca/menyentuh air maka led merah aktif/menyala, jika tidak led merah mati/tidak aktif dan kembali ke P2.2
6.      P2.0 : Jika P2.0 kebaca/menyentuh air maka buzzer aktif/menyala, jika tidak buzzer mati/tidak aktif dan kembali ke P2.1
7.       End : Berakhir